Desain Interior Galeri Merah Putih sebagai Upaya Otimalisasi Bangunan Cagar Budaya dengan Konsep Entertain Edukatif Bernuansa Kolonial

Rizqy Amelia Putri, Ady Wardoyo
Submission Date: 2017-08-03 10:43:03
Accepted Date: 2017-09-12 00:00:00

Abstract


Gedung Merah  Putih  Kota  Surabaya Merupakan Bangunan Dalam Kompleks  Gedung  Peninggalan  Bersejarah  Kolonial  Belanda, Bernama De Simpangsche Societeit (Simpangsche Club) Yang  Artinya  Tempat Asosiasi Kaum Elite. Saat Ini Gedung Merah Putih Balai Pemuda Di Surabaya Merupakan Salah Satu Aset Cagar Budaya. Hal Ini Diperkuat Dengan Adanya SK Walikota Surabaya No. 188.45/251/402/1/04/1996, Yang Menyatakan Balai Pemuda Merupakan Bangunan Cagar Budaya Yang Dilindungi Dengan Nomor Urut 18 (Bappeda 2004). Gedung Merah Putih Surabaya Merupkan Hertigae Indonesia Yang Wajib Untuk Di Lestarikan. Dari Aspek Ekononomi, Gedung Merah Putih Dapat Seutuhnya Difungsikan Sebagai Galeri. Dengan Mempertimbangkan Letak Nya Yang Stategis, Site Terletak Di Jantung Kota Surabaya, Merupakan Jalan Yang Sering Dilalui Orang Sehingga Cepat Menyebarkan Informasi. Selain Itu Banyak Fasilitas Pendukung Yang Dapat Ditemui Disekitar Gedung Balai Pemuda, Seperti Kantor, Sekolah Pertokan, Bank Dan Sebagainya Yang Menyebabkan Tempat Ini Sangat Strategis Untuk Di Desain Ulang.

Sebelum Menentukan Konsep Desain Yang Sesuai, Dilakukan Riset Dengan Beberapa Metode Yaitu Dengan Survey Ke Lokasi Galeri, Pembagian Kuisioner Kepada Pengunjung Dan Wisatawan Yang Sudah Pernah Berkunjung Ataupun Akan Berkunjung, Pengumpulan Literatur, Analisa Konsep Desain, Pembuatan Konsep, Alternatif Konsep, Gambar Kerja, Dan Hasil Akhir 3D. Dari Metode-Metode Tersebut Diketahui Apa Saja Kebutuhan Pengunjung Dan Persepsi Masyarakat Dan Wisatawan. Hasil Dari Metode Ini Menunjukkan Edukasi Dengan Nuansa Klasik Dapat Diaplikasikan Pada Interior Bangunan Bersejarah  Ini.

Maka Dari Itu Mendesain Ulang Kantor Merah Putih Kota Surabaya Dengan Interior Yeang Nyaman, Edukatif, Dan Menghibur, Tanpa Mengurangi Nilai Sejarah Akan Menjadi Solusi Dalam Optimalisasi Bangunan Konservasi Sebagai Penghasil PAD Dan Juga Mendukung Program Pemerintah Surabaya Sebagai City Tour.


Keywords


Galeri; Gedung Merah Putih; Kolonial

References