Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat Produksi Padi dan Jagung di Kabupaten Lamongan

Widiyawati Widiyawati, Setiawan Setiawan
Submission Date: 2015-02-16 10:39:19
Accepted Date: 2015-03-13 00:00:00

Abstract


Peran padi selain sebagai sumber pangan pokok bagi petani, juga merupakan sumber penghasilan bagi jutaan penduduk. Kabupaten Lamongan merupakan produsen padi terbesar di Jawa Timur. Selain padi, produksi terbesar berikutnya yang dihasilkan adalah jagung. Produksi merupakan hasil perkalian antara produktivitas dan luas areal panen. Dimana dalam proses produksi itu sendiri kendala yang dihadapi pada luas areal pertanian adalah cenderung menurun dan produktivitas yang tidak menentu hasilnya. Sehingga dilakukan analisis terhadap faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat produksi padi dan jagung menggunakan metode regresi linier berganda dengan pendekatan pendekatan principal component regression. Persamaan yang digunakan adalah luas areal panen padi, luas areal panen jagung, produktivitas padi dan produktivitas jagung. Berdasarkan analisis didapatkan model yang cukup baik dengan taraf 0,5.

Keywords


Jagung;Padi;PCR;Regresi linier berganda

References