Manajemen Interferensi Femtocell pada LTE-Advanced dengan Menggunakkan Metode ACCS (Autonomous Component Carrier Selection)

Gatra Erga Yudhanto, Gamantyo Hendrantoro, Devy Kuswidiastuti
Submission Date: 2012-07-11 14:16:02
Accepted Date: 2012-09-11 00:00:00

Abstract


Dalam bidang telekomunikasi yang berkembang pesat, maka tekonologi LTE (Long term Evolution) telah berkembang lagi menjadi LTE-Advanced dengan harapan bandwidth yang disediakan bisa mencapai 100 MHz, maka hal itu diciptakan berbagai macam teknik, salah satunya adalah CA (Carrier Aggregation), yaitu teknik untuk menggabungkan alokasi frekuensi yang terpisah-pisah. Manfaat dari teknik CA ini adalah memperbesar bandwith  demi memenuhi kecepatan data yang tinggi. Dalam sistem komunikasi terdapat interferensi dari masing-masing user yang ada di dalam sistem tersebut. Dalam proses manajemen interferensi yang terjadi dalam sistem, interferensi tersebut memiliki karakteristiknya sendiri-sendiri. Maka dari itu banyak sekali diriset tentang manajemen interferensi pada sistem komunikasi bergerak. Femtocell merupakan salah satu perangkat yang ada dalam sistem LTE-Advanced yang berfungsi sebagai penguat sinyal dalam ruangan, yang tersambung langsung pada arsitektur LTE-Advanced. Didalam Penelitian ini akan membahas Analisis performansi femtocell atau bisa disebut HeNB (Home e Node B) pada LTE-Advanced dengan memakai teknik CA dan metode Autonomous component carrier selection (ACCS) untuk manajemen interferensi.

Keywords


LTE; LTE-Advanced; ACCS; Carrier Aggregation; femtocell

Full Text: PDF ()

CC Licencing


Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Teknik ITS by Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM) ITS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://ejurnal.its.ac.id/index.php/teknik.
Statistik Pengunjung 22crown login