Perancangan Perangkat Antarmuka Berbasis Pengenalan Suara pada Purwarupa Mesin Cetak Huruf Braille ITS

Nicolas Rezadhi Pradipta, Tasripan Tasripan, Hendra Kusuma
Submission Date: 2018-07-17 15:30:41
Accepted Date: 2019-02-24 00:00:00

Abstract


Pada pembuatan Purwarupa Mesin Cetak Huruf Braille ITS sejak tahun 2012 yang dikerjakan oleh Tim FTE ITS yang bekerjasama dengan Direktorat Pembinaan PK-LK Dikdas, Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar, Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, sampai pada tahun 2017 sudah banyak mengalami perkembangan. Banyak nya perkembangan ini membuat purwarupa ini memiliki kelebihan dan banyak fitur. Salah satunya kemudahan dalam pengoperasian serta kompatibel dengan sistem operasi komputer modern. Dengan adanya sistem operasi komputer modern ini sangat memudahkan operator purwarupa Mesin Cetak Huruf Braille ITS. Tetapi sistem operasi ini masih memiliki kemelahan yaitu masih membutuhkan operartor non-tunanetra. Dengan adanya perangkat antarmuka berbasis suara yang terkoneksi pada sistem operasi, purwarupa ini dapat dioperasikan oleh operator penyandang tunanetra juga sehingga dapat lebih memudahkan pengoperasian purwarupa. Dirancang menggunakan Voice Recognition Module by Elechouse dan STM32F4 Discovery, sistem ini memasukkan database dari suara yang sudah dilatih berupa data hexadecimal kedalam STM32 yang lalu berkomunikasi dengan purwarupa. Dengan 4 perintah suara untuk mengoperasikan purwarupa ini, hasil yang didapat bekerja dengan rata-rata keberhasilan pengenalan suara sebesar 60,94% menggunakan referensi suara orang lain dan 77,92% menggunakan referensi suara sendiri.

Keywords


kontrol suara; mesin cetak braille; modul pengenalan suara; perangkat antarmuka

Full Text: PDF

CC Licencing


Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Teknik ITS by Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM) ITS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://ejurnal.its.ac.id/index.php/teknik.
Statistik Pengunjung