Magnetohidrodinamika Radiatif Ferrofluid yang Mengalir di atas Permukaan Bola Berpori Bermagnet

Eirene Juwitaningtyas Pamela, Basuki Widodo
Submission Date: 2022-08-02 15:05:13
Accepted Date: 2023-05-01 00:00:00

Abstract


Di dalam pengaturan suhu pada aplikasi termonuklir, masih mengandalkan eksperimen berdasarkan pengalaman empiris. Oleh karena itu, keakuratan pengaturan suhu ini tergantung pada operatornya. Sehingga perlu dikembangkan model matematika untuk menyelesaikan permasalahan tersebut. Model matematika ini dikembangkan dengan menggunakan hukum kekekalan massa, momentum, dan energi. Model matematika tersebut selanjutnya disederhanakan menggunakan persamaan similaritas dengan memanfaatkan fungsi alir. Model yang diperoleh berupa sistem persamaan diferensial biasa nonlinier. Sistem persamaan ini selanjutnya diselesaikan dengan menggunakan metode numerik implisit dengan skema Keller-Box. Metode Keller-Box ini memiliki akurasi tinggi dan lebih efisien. Hasil simulasi menunjukkan bahwa profil kecepatan dan profil temperatur menurun saat parameter magnetik, parameter porositas, dan bilangan Prandtl meningkat. Sedangkan ketika parameter radiasi meningkat, maka profil temperatur juga meningkat, namun parameter radiasi tidak memberikan pengaruh terhadap profil kecepatan.

Keywords


Bola Berpori; Keller-Box; Magnetohidrodinamika; Radiatif Ferrofluid

Full Text: PDF

CC Licencing


Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Sains dan Seni ITS by Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, LPPM-ITS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://ejurnal.its.ac.id/index.php/sains_seni.