TAMAN HIBURAN TEMATIK VERTIKAL METROPOLITAN (TAMAN STAR WARS)

Vania Yodia, Erwin Sudarma
Submission Date: 2015-08-04 12:39:41
Accepted Date: 2016-01-21 09:23:53

Abstract


Proyek Taman Hiburan Tematik Vertikal Metropolitan dibuat dengan tujuan untuk menghadirkan sarana rekreasi yang variatif di dalam kota Surabaya. Sarana rekreasi seharusnya mampu mengikuti kedinamisan perkembangan masyarakat sehingga ia hadir sebagai fasilitas yang menyenangkan untuk dinikmati. Oleh karena itu, perlu dilakukan inovasi untuk menyiasati masa usang dari sebuah taman hiburan tematik. Fleksibilitas tema yang diaplikasikan pada taman hiburan tematik diharapkan mampu menciptakan atmosfer yang selalu segar dan baru. Selain itu, tingginya nilai guna lahan di Surabaya menjadi landasan untuk mengembangkan potensi semaksimal mungkin pada area yang sangat terbatas di kota besar yang padat. Penyusunan organisasi ruang secara vertikal pada sebuah taman hiburan nantinya akan lebih efisien dan inovatif dibandingkan dengan taman hiburan konvensional yang cenderung menghabiskan banyak lahan.

Keywords


fleksibel, taman hiburan, tematik, urban, vertikal.

Full Text: PDF

CC Licencing


Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Sains dan Seni ITS by Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, LPPM-ITS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://ejurnal.its.ac.id/index.php/sains_seni.