Pengembangan Desain Endoscope Portable dengan Pendekatan Aktivitas Endoscope Tower dan Komponen pada Produk Sejenis
Abstract
Pemeriksaan menggunakan alat endoscope dibidang THTKL sangan membantu viusalisasi bagian dalam organ yang ditarget. Di Indonesia alat endoscope yang tersedia berbentuk tower dengan biaya pengadaan alat yang relative mahal sehingga seringkali biaya penggunaan dibebankan pada pasien yang mengakibatkan mahalnya fasilitas endoscope. Banyak penelitian yang mengembangkan pembuatan endoscope portable agar biaya penggunaan dapat ditekan. Dalam pembuatan alat endoscope portable diperlukan studi aktivitas, studi produk sejenis, studi jenis smartphone yang ada dipasaran kemudian menentukan kebutuhan desain serta melakukan pengembangan produk untuk menemukan ide-ide dan solusi dari permasalahan yang ditemukan. Saat ini produk endoscope portable yang dihasilkan dapat mengakomodasi dimensi smartphone dengan ukuran diagonal 5”-5.5” dengan letak kamera di bagian tengah dan samping kiri dengan hasil gambar atau video yang bergantung pada kualitas kamera pada smartphone.
Keywords
CC Licencing
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal Sains dan Seni ITS by Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, LPPM-ITS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://ejurnal.its.ac.id/index.php/sains_seni.