Eksplorasi Material Kayu dengan Teknik Shou Sugi Ban pada Desain Tas Serial Wanita

Tias Sekar Aruni, Bambang Iskandriawan, Waluyohadi Waluyohadi
Submission Date: 2019-07-30 21:38:16
Accepted Date: 2020-01-20 00:00:00

Abstract


Abstraksi - Teknik Pengawetan kayu dan finishing Shou Sugi Ban atau dengan sebutan lainnya adalah Yakisugi merupakan teknik finishing kuno dari Jepang yang sudah berusia lebih dari tiga ratus tahun. Teknik ini biasa digunakan untuk kebutuhan Exterior, Interior dan Furniture yang akan memberikan kesan antik yang bermutu tinggi. Warna hitam antik adalah ciri khas dari finishing produk yang dihasilkan dari teknik Shou Sugi Ban biasanya. Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan teknik finishing Shou Sugi Ban atau Yakisugi pada produk fashion di Indonesia berupa tas serial wanita yang belum pernah dilakukan penelitiannya serta menemukan alternatif mudah untuk produksi industri rumahan buatan tangan yang dapat di produksi dengan mudah dan cepat dengan hasil yang terlihat mahal dan otentik. Dengan memanfaatkan kayu palet bekas dan limbahnya yang di olah terlebih dahulu sehingga menjadi layak untuk dijadikan produk baru kembali. Sebelum dilakukannya eksperimen, terlebih dahulu mengumpulkan analisis berupa jurnal dan referensi metode finishing Shou Sugi Ban terlebih dahulu kemudian dilakukan percobaan pewarnaan kepada objek penelitian yang di uji cobakan dengan berbagai macam pewarna hingga tampak seperti kayu yang premium pada hasilnya.

Keywords


Ekplorasi; Kayu Pinus; Shou Sugi Ban; Fashion

CC Licencing


Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Sains dan Seni ITS by Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, LPPM-ITS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://ejurnal.its.ac.id/index.php/sains_seni.