Desain Pistol-Carbine Converter Glock 18C untuk Kru Ranpur TNI dengan Konsep Kompak
Abstract
Bagi kru kendaraan tempur atau ranpur (tank, helikopter, panser, jeep, pesawat tempur), mempertahankan diri dari serangan musuh ketika berada diluar kendaraan berlapis baja harus didukung oleh alat pertahahanan diri yang sesuai yaitu pistol mitraliur. Yang tidak merepotkan personel saat berada dalam ranpur. Dengan bentuk yang tidak compact, dapat terjadi kemungkinan senapan tersangkut, tidak berfungsi, magasen terlepas. Fokus riset ini adalah desain pistol mitraliur yang dapat dilipat menjadi koper kecil, mudah dan diletakkan sesuai keinginan tanpa takut khawatir senapan rusak, macet, tergores atau tersangkut sampai ada bagian senapan yang rusak atau patah dan terjadi malfungsi. Ketika senapan dibutuhkan, tinggal melakukan satu langkah praktis sehingga senapan langsung ke posisi siap dibidikkan untuk digunakan. Produk yang dihasilkan adalah pistol mitraliur dengan konsep desain compact yang dapat dilipat, namun masih dapat ditembakkan ketika masih berbentuk koper dan dapat dikembalikan ke bentuk semula dengan mudah.
Keywords
CC Licencing
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal Sains dan Seni ITS by Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, LPPM-ITS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://ejurnal.its.ac.id/index.php/sains_seni.