Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Online Melalui Social Media pada Mahasiswa Perguruan Tinggi di Surabaya

Jasmine Annisya Zahira, Mutiah Salamah
Submission Date: 2021-07-28 21:04:44
Accepted Date: 2022-02-26 00:00:00

Abstract


Sosial media saat ini semakin berkembang dan me-miliki berbagai manfaat, diantaranya menjadi tempat untuk berbisnis (bisnis online) sebagai sarana untuk bertransaksi ma-upun tempat untuk melakukan pemasaran. Semakin banyak-nya kompetitor, membuat pelaku bisnis online maupun yang akan membuka bisnis online perlu mengetahui faktor yang da-pat mempengaruhi seseorang melakukan pembelian online. Menurut penelitian yang telah dilakukan pew research centre pengguna social media terbanyak berusia 18-29 tahun dan ber-dasarkan penelitian dari Kompas mahasiswa memiliki minat belanja yang tinggi atau cenderung memiliki sifat konsumtif. Oleh karena itu pada penelitian ini akan dilakukan analisis faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian online melalui social media pada mahasiswa Perguruan Tinggi di Surabaya dengan menggunakan metode statistik yaitu regresi logistik biner. Faktor yang diduga mempengaruhi adalah ke-amanan, kepercayaan, kualitas layanan, harga, promosi, dan brand awareness. Hasil analisis menunjukkan faktor yang da-pat mempengaruhi keputusan pembelian online mahasiswa Perguruan Tinggi di Surabaya melalui social media adalah kualitas layanan dan brand awareness.

Keywords


Bisnis Online; Brand Awareness; Regresi Logistik Biner; Social media

Full Text: PDF

CC Licencing


Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Sains dan Seni ITS by Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, LPPM-ITS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://ejurnal.its.ac.id/index.php/sains_seni.